Minggu, 16 Januari 2011

FOTO-FOTO KELUARGA (ANAK) PAKOEBOEWONO IX

gambar foto :Bandoro Kangdjeng Pangeran Hario Kolonel Poerbodiningrat ( putra no 24 dari Sinuwun Pakoeboewono IX (nama kecil : RM.Koesen atau RM.Abadi dan banyak nama lainnya) gambar foto : Sinuwun Pakoeboewono X ( putra no.33 dari Sinuwun Pakoeboewono IX nama kecil : RMG.Malikul   Choesno)  dibawah ini gambar foto : putra-putra Sinuwun Pakoeboewono IX bersama isti-istrinya ...
Read more »

KARYA-KARYA SINUWUN PAKOEBOEWONO IX

Serat-Cemporet Dandang gulo  1.     Songsoggora ( payung agung ) sebagai lambang keselamatan, bagaikan winidyan ( dikaruniai pengetahuan ) yang sesuai benar dengan apa yang diidam-idamkan, namun tetap ringa-ringa ( ragu-ragu ) sewaktu menggubah, karena tidak darbe ( memiliki ) kemampuan yang tinggi, sehingga terlebih dahulu harus angruruhi ( mencari ) kerisauan batin, dan jaga ( menjaga ) angkara murka, seraya mohon luwaring...
Read more »

BIOGRAFI PAKOEBOEWONO IX

Sri Susuhunan Pakubuwana IX (lahir: Surakarta, 1830 – wafat: Surakarta, 1893) adalah raja Kasunanan Surakarta yang memerintah tahun 1861 – 1893.Kisah PemerintahanNama aslinya adalah Raden Mas Duksino, putra Pakubuwana VI. Ia masih berada di dalam kandungan ketika ayahnya dibuang ke Ambon oleh Belanda karena mendukung pemberontakan Pangeran Diponegoro. Ia sendiri kemudian lahir pada tanggal 22 Desember...
Read more »